Senin, 21 November 2016

5 Tempat yang Banyak Hantunya

Tempat yang banyak hantunya adalah sebuah tempat yang banyak dicari oleh para pemburu hantu. Karena tempat seperti ini sangat asyik untuk acara berburu hantu dan menarik benda pusaka. Meskipun banyak tempat dikategorikan angker, ternyata tidak semua tempat bisa diakses oleh publik. Katanya angker, tapi begitu dicek di sana hantunya tidak banyak yang mau nongol.

Alasan hantu tidak mau nongol biasanya adalah karena mereka memang jenis-jenis hantu tingkat tinggi yang tidak suka berkomunikasi dengan manusia. Mereka adalah hantu yang memiliki kemampuan dan kekuatan gaib super besar sehingga hanya para pemburu suci saja yang bisa memanggil mereka.



Supaya kamu tidak membuang-buang waktu untuk mendatangi tempat yang salah. Berikut adalah 10 ciri-ciri tempat yang banyak hantunya:

1. Tempat yang banyak hantunya biasanya sunyi dan sangat hampa sampai terjadi gema suara

Hantu sangat suka menghuni tempat yang sunyi. Tapi kesunyian ini benar-benar harus menimbulkan efek kehampaan. Misalnya memunculkan gema suara. Kalau kamu teriak, AAAAAAAA.... suara itu akan kembali dipantulkan. Itulah biasanya hantu ramai di sana.

2. Tempat yang banyak hantunya adalah tempat yang jauh dari keramaian manusia lalu-lalang

Tempat yang sama sekali tidak terjamah manusia, jarang orang lalu-lalang lewat juga biasanya sangat berhantu. Tempat ini sungguh ramai dijadikan sarang hantu. Contohnya adalah hutan desa.

3. Tempat yang Lembab Pada Siang Hari dan Dingin Pada Malam Hari

Tempat yang lembab pada siang hari dan dingin pada malam hari contohnya adalah perbukitan di kaki gunung. Biasanya di sana juga banyak hantunya.

4. Tempat yang banyak Hantunya Biasanya adalah Rumah dan Gedung yang Kosong

Tempat yang banyak hantunya juga biasanya berwujud gedung-gedung tua dan rumah yang kosong, yang sudah lama ditinggal pemiliknya. Gedung ini bisa bekas rumah sakit atau perkantoran. Rumah-rumah kosong di area perumahan biasanya juga sangat angker. Dibandingkan di perkampungan.

5. Tempat yang Banyak Hantunya Biasanya Merupakan  Lokasi Bekas Pembunuhan

Tiap tempat yang pernah menjadi lokasi pembunuhan pastilah akan menjadi tempat yang berhantu. Di sana hantu akan menghuni sampai lama sekali bertahun-tahun dan suka menjilati darah bekas pembunuhan. Ih seram banget.

0 komentar:

Posting Komentar

Tentang Kami | Kontak